Buku Psikologi Pernikahan Islam - Izinkanku Memahamimu

Saya Memahami Betapa Beratnya Jika Engkau Merasakan Hal ini

Kasus Perceraian Meningkat 53%, dan
Mayoritas karena pertengkaran dan perselisihan

Banyaknya fakta dan data yang terpaparkan menunjukkan sekali bahwa masih sedikit pasangan yang belum memahami akan peran dan tanggung jawabnya dalam sebuah hubungan, masih sangat sedikit yang yang memahami bagaimana cara menyikapi pasangan kita, dan kurangnya bekal ilmu, mental, dan iman menjadi faktor terbesar dalam gagalnya manajemen sebuah hubungan. oleh karenanyalah kelas ini hadir untuk menjagamu agar tidak terjebak dalam ketidaktahuan yang menjeremuskan

Apa Yang Kalian Dapat dari buku ini

Buku ini cocok dibaca oleh siapa???

Laki - Laki Single
Perempuan Single
Pasangan Suami - Istri
Pembelajar
Yang Pernah Merasakan Perpishan
KAMU

Profil Penulis

GALERY KELAS DAN PELATIHAN COACH LOVE ARFIAN ZIKRIE

Mas Arfian Zikrie mungkin masih muda, namun pengalaman hidupnya
sangat luar biasa, banyak hal yang bisa dijadikan pembelajaran
Dari hidupnya, terlebih urusan keluarga dan pernikahan, kelak
Saya yakin mas arfian akan menjadi pemimpin yang hebat

Alm. Pak Yan Nurindra President and Founder

The Indonesia Board of Hypnotherapy

Sungguh dibalik fisiknya yang tidak terlalu tinggi, ternyata ada
Kedewasaan dan ketahanan banting yang sangat besar, gila!!
Lu pekerja keras bro, jangan terlalu sabar, jangan terlalu peka perasaan juga biar ga disakitin mulu haha :p

Idrus Putra

Master Trainer of Neuro Linguistic Programming, and Owner Trans Sinergi Motivindo

Solusi jitu transformasi cinta, Datang ke mas Arfian, dan lihatlah pembelajaran dari pengalamannya yang mendalam

Dudi Mardiansyah, S.si, MM. C.T.NLP, C.NLC, CCA, CBA.

President Human Resource Neuro Linguistik Program

Arfian adalah trainer sekaligus coach love yang mampu mengombinasikan dengan baik ilmu psikologi dengan Hypnotherapy dan neuro linguistic program, terkemas baik
dengan pengalaman pedih di masa lalunya hihi

Dr. Iwan D Gunawan, S.S., M.P.D., CHt., CI., MCH., MT.NNLP.

Presiden National Guild of Hypnotist. Inc (NGH-USA)
Indonesia Chapter Master Professional Ericksonian Hypnotherapy

Klien yang pernah bekerja sama
dengan Arfian Zikrie

VIDEO TESTIMONI BEBERAPA KELAS YANG DIADAKAN COACH ARFIAN ZIKRIE

Sebuah Penawaran Terbaik Hanya Untukmu

Rp.199.000
Rp.85.000

Dapatkan segera sebeluim penawaran berakhir

  • 00D
  • 00H
  • 00M
  • 00S

hAL - HAL YANG SERING DITANYAKAN

Insya Allah dapat dipertanggung jawabkan, segala ilmu yang diberikan merupakan gabungan dari 4 ilmu besar yaitu Psikologi, Hypnotherapy, Neuro Linguistic Program(NLP), dan komunikasi

 

yang dimana keempat ilmu tersebut dirangkum menjadi satu ilmu cinta baru dalam koridor islam ahlussunnah wal jamaah, serta diperkuat dengan pengalaman dari Coach Arfian Zikrie Sendiri

kelas dari Coach Arfian Zikrie ada yang online dan juga offline tanpa mengurangi materi sedikitpun, sehingga pembelajaran bisa dioptimalkan dan mencakup semua umat muslim di indonesia

tentu bisa silahkun hubungi contact terkait untuk berdiskusi

Tidak ada sama sekali, semua materi dan Konseling berbasis psikologi, neuro-Science, hypnotherapy,
komunikai, dan ilmu cinta itu sendiri, yang kemudian dibalut syariat islam

jadi terlepas dari ilmu batin,Magic, atau ilmu ilmu aneh lainnya

Kontak Saya Sekarang Juga

Gabung Grup WA Webinar Gratis Manajemen Rumah Tangga Islam

Endorsement / Job / Kolaborasi

Kata Coach

Sungguh ini adalah sebuah pembelajaran terindah dalam hidup yang bisa ku bagikan hanya untukmu, dimana segala ilmu studi dan pengalaman yang telah kumiliki, baik bahagia, sedih, senang, kecewa menjadi sebuah pembelajaran terhebat untukmu agar tidak melakukan kesalahan yang mungkin pernah kualami, dan jadikanlah usahamu ini menjadi bentuk ikhtiar terindah dalam menjaga keutuhan rumah tangga

Last Message

Takdir Allah tuh enggak pernah salah, bagaimanapun juga Dialah dzat yang maha mengetahui sedang kita tidak mengetahui apapun, Dia tau apa yang terbaik untuk kita, sungguh skenarionya sangatlah indah, dan aku tidak pernah kecewa dalam berdoa kepadanya Wahai Rabbku Allah Azza Wa Jalla, Ialah Tuhanku, Tuhan Semesta Alam ini, dan Tuhan yang memiliki tiap hati manusia